#SehatTerusYuk bisa #BayarNanti

Layanan Servis Purna Jual via WhatsApp

Fungsi Air Bagi Manusia

Fungsi Air Bagi Manusia

Air adalah salah satu kebutuhan pokok sehari-hari makhluk hidup di dunia ini yang tidak dapat terpisahkan.

Tidak hanya penting bagi manusia, air salah satu bagian yang penting bagi makhluk hidup baik itu hewan dan tumbuhan.

Tanpa air, maka tidak ada kehidupan di dunia ini dan pada intinya semua makhluk hidup sangat memerlukan air untuk bertahan hidup.

Kita sebagai manusia mungkin bisa dapat hidup beberapa hari (3 hari maksimal 7 hari), akan tetapi manusia tidak akan bisa bertahan selama maksimal 7 hari jika tidak minum karena sudah mutlak bahwa sebagian besar zat pembentuk tubuh kita itu terdiri 73% adalah air.

Jadi, bukan hal yang baru jika kehidupan yang ada di dunia ini dapat terus berlangsung karena tersedia air yang cukup yang telah diberikan oleh Allah SWT.

Dalam usaha mempertahankan kelangsungan hidup, kita sebagai manusia berupaya mengadakan air yang cukup bagi dirinya sendiri maupun berkelompok.

Fungsi Air

Berikut ini air merupakan kebutuhan pokok bagi manusia dengan segala macam kegiatannya, antara lain digunakan untuk:

  • Keperluan rumah tangga, misalnya untuk minum, masak, mandi, cuci dan pekerjaan lainnya,
  • Keperluan umum, misalnya untuk kebersihan jalan dan pasar, pengangkutan air limbah, hiasan kota, tempat rekreasi dan lain-lainnya.
  • Keperluan industri, misalnya untuk pabrik dan bangunan pembangkit tenaga listrik.
  • Keperluan perdagangan, misalnya untuk hotel, restoran, dll.
  • Keperluan pertanian dan peternakan
  • Keperluan pelayaran dan lain sebagainya

Kesimpulan

Oleh karena itu, air sangat berperan penting bagi kehidupan makhluk hidup di bumi ini.

Penting bagi kita sebagai manusia untuk tetap selalu melestarikan dan menjaga agar air yang kita gunakan tetap terjaga kelestariannya dengan melakukan pengelolaan air yang baik seperti:

  • Penghematan,
  • Tidak membuang sampah dan limbah yang dapat membuat pencemaran air sehingga dapat menggangu ekosistem yang ada.

Daftar pustaka: Sumber Artikel

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

FREE DELIVERY

About 20Km

TRX ON DELIVERY

We Accept Debit Or Credit Card

24/7 WHATSAPP

About Services & Guarantee

CONTACT US

021 - 58357113

Pilih kupon tersedia dibawah ini